Jakarta, 5 juni 2023
Tradisi Penyambutan Kepala Pengadilan Militer II-08 Jakarta Kolonel Chk Rudy Dwi Prakamto, S.H, yang disambut langsung seluruh Personil Pengadilan Militer II-08 . di depan kantor Pengadilan Militer II-08 Jakarta . Acara dilanjutkan dengan tradisi Penciuman Bendera Pengadilan militer II-08 Jakarta yang melambangkan kesiapan Kadilmil II-08 Jakarta, secara lahir dan batin dalam mengemban amanah, tugas dan tanggung jawab. Kami mengucapkan Selamat bergabung menjadi bagian Pengadilan Militer II-08 Jakarta kepada bapak Kolonel Chk Rudy Dwi Prakamto, S.H,.